
Sistem Cloud merupakan sistem yang mulai berkembang pesat di Indonesia, dengan adanya cloud system perusahaan tidak perlu investasi untuk perangkat server dan jaringannya. Karena semua sudah disediakan oleh jasa penyedia Cloud Server.
ACCOMPTEC Technology (CV. ACCOMPTEC GROUP) merupakan perusahaan yang menyediakan sistem cloud database / sistem. Dengan adanya jasa tersebut dapat membantu perusahaan-perusahaan anda dalam hal koneksi database selama 24 jam nonstop. Dengan didukung peralatan dan support yang canggih, hampir tidak ada kendala dalam setiap transaksi. Karena Koneksi kami up to 1 Gbps /sec dengan lokasi server di berbagai negara yang maju.